Harapan Pasti Ada: Motivasi Seorang Kader - Yakusa Blog

Yakusa Blog

Mewujudkan Komunitas Intelektual Muslim

Tuesday 18 April 2017

Harapan Pasti Ada: Motivasi Seorang Kader



YakusaBlog- Suatu perjanjian yang kita tidak tahu dalam perut ibu kita, kita tidak tahu perjanjian apa yang telah kita ucapakan kepadaNya, jadi saya berpikir seprti ini ketika ada manusia memanusiakan saudaranya sendiri itulah karakternya sebenarnya, kita tidak pernah tahu apa isi perjanjian itu. Sehingga kita secara tidak langsung kita telah menolak kebenaran dan kekuasaa-Nya.

Semua kita anggap sepeleh, ketika kita ditegur kita melontar dengan jawaban yang begitu keras, itu sifat manusiawinya,  jadi wajar-wajar saja dong, astagfirullahaladzim.

Coba kita renungkan sejenak dan hilangkan rasa ego dan besar hati kita, kita flascback kebelakang siapa yang melahirkan kita, kita hidup untuk siapa dan mati kembali pada siapa. Jujur Allah lagi menguji kita semua karna Allah sayang dan Cinta dengan hambanya, dari ujian itu apapkah kita pandai bersyukur atau sebaliknya.

Wahai saudara-saudaraku semua jangan ada lagi suatu permusuhan dan saling menjatuhkan diantara kita karena itu sifat dari syaiton.  Coba kita lihat dan intropeksi diri kita masing-masing yang mana lebih kita Agungkan saat ini.  Terkadang kita pura-pura tidak tahu seakan-akan kita telah buta.
Apa yang harus kita takutkan, Allah bersama orang-orang yang berperang di jalanNya.

Saya mengimani bahwa pencipta alam semesta ini adalah Allah yang Maha Bijaksana, Maha Kuasa, Maha Mengetahui serta berdiri sendiri. Dengan bukti bahwa alam semesta  ini begitu  indah, akurat dan serasi. Setiap bagian yang membutuhkan bagian yang lain. Tidak mukin alam ini bisa bertahan tanpa pengendalian dari Allah yang Maha Tinggi dan Maha Kuasa. Maka tidak ada yang perlu kita takutkan, jika kita bersama Allah, harapan itu pasti ada.[]


Kader HMI Cabang Palembang

Sumber gambar ilustrasi: http://kizeeman.blogspot.co.id/

No comments:

Post a Comment